5 Cara Mempercepat Koneksi Telkomsel Orbit

5 Cara Mempercepat Koneksi Telkomsel Orbit – Telkomsel orbit merupakan salah satu terobosan baru yang di lakukan oleh Telkomsel dengan menghadirkan modem internet tanpa kabel yang dapat di gunakan di rumah dengan mengandalkan sinyal BTS Seluler namun di balik kemudahan yang di tawarkan oleh Telkomsel Orbit banyak juga kekurangan yang terdapat pada produk Telkomsel Ini

Salah satu masalah terbesar yang di alami pengguna internet Telkosmel orbit yaitu Kualitas Internet yang di dapat sangat buruk bahkan dapat dikatakan Lemot atau lambat sekali, setelah hampir 2 tahun ini kami menggunakan Telkomsel Orbit kami menemukan jawabannya cara mempercepat koneksi telkomsel orbit.

Kursus Online
Optimasi Modem Orbit

Modem Orbit anda lambat? Yuk Pelajari cara optimasinya sekarang.!
dan nikmati akses internet lebih cepat setelah di optimasi.
Join Course Mahir Optimasi Modem Orbit
Klik Tombol dibawah 👇👇👇

Berikut 5 Cara Mudah Mempercepat Koneksi :

  • Gunakan Tipe Modem Yang Tepat.
  • Setting Band Jaringan Modem Yang Paling Bagus.
  • Pilihan Kartu Provider Seluler Dengan kualitas terbaik di daerah kita.
  • Optimasi Sinyal 4G Modem Orbit.
  • Kualitas BTS 4G Di Daerah Pemasangan Modem Orbit .

1. Pilihan Tipe Modem Orbit Yang Digunakan

Bukan rahasia umum lagi saat ini modem orbit yang di tawarkan oleh Telkomsel sangat-sangat banyak variannya bahkan tidak banyak pengguna modem orbit yang kebingungan memilih modem yang cocok untuk di beli dikarenakan banyak sekali pilihan-pilihan varian yang di tawarkan oleh Telkomsel kepada penggunanya berdasarkan pengalaman kami menggunakan Modem Orbit kurang lebih 2 Tahun ini kami dapat menyimpulkan sebagai berikut :

Pilihlah Spesifikasi Modem Yang menggunakan LTE Tinggi Modem yang murah dan mahal perbedaannya terletak pada Spesifikasi Networknya support Band berapa saja dan sudah menggunakan teknologi LTE Category berapa seperti LTE Cat 6, Cat 12, Cat 19, Semakin tinggi Spesifikasi LTE yang digunakan akan semakin bagus kualitas Internet yang dihasilkan

Note : jangan beli modem yang spesifikasi tinggi jika BTS Di lokasi anda tidak support 2CA ataupun 3CA ( CA = Carrier Agregration )

Silahkan Tonton Cara Memilih Modem Orbit Yang Bagus

Baca Lebih : lengkap Daftar Band 4G Di Indonesia

2. Band Modem 4G Yang Digunakan Agar Koneksi Telkomsel Orbit lebih Cepat

tidak akan ada artinya anda menggunakan modem dengan spesifikasi tinggi jika band 4g yang anda gunakan tidak mendukung anda dapat memeriksa band 4g terbaik di lokasi menggunakan aplikasi Net Monster dengan menggunakan apk netmonster kita dapat mengetahui band 4g yang tersedia di BTS Seluler yang ada di lokasi kita untuk cara penggunaannya silahkan tonton video : Cek Band 4G Di Daerah

3. Memilih kartu Provider Seluler Yang Bagus

ketika kita membeli modem orbit maka kita akan di berikan kartu telkomsel orbit namun jika sinyal telkomsel tidak bagus atau kurang bagus atau sangat jelek apakah anda tetap ingin menggunakan kartu telkomsel orbit ? tentu jawabannya tidak karena kalau digunakan juga tidak ada gunannya lebih baik di jual dan beli kartu lain kan ? hehehe, agar kita tidak salah mengganti kartu kita dapat menggunakan apk opensignal untuk memeriksa sinyal provider 4G yang paling kuat di lokasi atau daerah kita bagi anda yang ingin tau cara menggunakan aplikasi opensignal silahkan tonton video : cara memeriksa sinyal terkuat di bumi

4. Optimasi Kualitas Sinyal Modem Untuk Mempercepat Koneksi Telkomsel Orbit

Untuk optimasi sinyal modem ada beberapa indikator yang sangat penting anda lakukan yaitu :

  1. RSRP
  2. SINR
  3. RSRQ

RSRP adalah kekuatan sinyal dalam jaringan 4G kekuatan sinyal di ukur sebagai RSRP

RSRQ Adalah Kualitas Referensi sinyal yang di terima dalam jaringan 4G kualitas penerimaan sinyal di ukur sebagai RSRQ

SINR adalah kualitas sinyal dalam jaringan 4G LTE, kualitas sinyal diukur sebagai SINR

Untuk melihat detail indikator sinyal modem telkomsel orbit anda bisa menggunakan apk huawei manager atau apk huactrl pro

untuk memahami lebih detail mengenai indikator sinyal 4G diatas silahkan baca : Definisi SINR,RSRP,RSRQ Sinyal 4G

5. Kualitas BTS 4G Mempengaruhi Kecepatan Koneksi Telkomsel Orbit

Semua hal diatas tidak akan berguna ketika kualitas internet BTS 4G yang ada di lokasi kita lambat bahkan bisa dikatakan sangat buruk untuk mengatasi masalah BTS 4G yang kualitasnya tidak bagus ini adalah dengan cara komplain ke kantor Telkomsel Terdekat tidak ada cara lain selain komplain dan menunggu di perbaiki oleh pihak telkomsel

Tonton Video Cara Meningkatkan Koneksi Telkomsel Orbit

Pertanyaan Yang Sering Di Ajukan Seputar Cara Mempercepat Koneksi Telkomsel Orbit

Kenapa modem orbit lemot?

banyak faktor yang menyebakkan orbit lemot seperti faktor sinyal modem jelek, band yg di set di modem jelek, kualitas bts jelek dan faktor lainnya

Kenapa Internet Telkomsel Orbit Lemot di jam tertentu?

penyebabnya adalah trafick pada bts di lokasi padat solusinya bisa ganti band pada modem menggunakan band yang jarang digunakan detailnya silahkan tonton video penyebab orbit lemot di jam tertentu

Apakah Pakai Antena Eksternal bisa mempercepat internet orbit?

Ya Bisa, dikarenakan menggunakan antena eksternal dapat meningkatkan sinyal modem 4g di daerah anda dengan catatan memang kendala di modem anda adalah sinyal yang lemot

Baca Juga : Pilih Indihome atau Orbit Untuk Internet Rumah 2024

Kesimpulan

Demikian 5 Cara Mempercepat Koneksi Telkomsel Orbit semoga tips-tips yang kami berikan ini dapat membantu anda memaksimalkan kualitas internet modem telkomsel orbit yang anda berikan sehingga produktivitas dan kualitas internet yang ada dapatkan semakin meningkat.

Dapatkan Tips-Tips menarik lainnnya di : Youtube Channel MID Teknologi

Baca Juga : Review Lengkap Varian Modem Telkomsel Orbit

Some of the links in this article may be affiliate links, which can provide compensation to us at no cost to you if you decide to purchase a paid plan. These are products we’ve personally used and stand behind. This site is not intended to provide financial advice.

Leave a Comment


Cari Provider Internet Terbaik?
Pakai Indihome
Diskon 70%
Daftar Indihome