Cara Beli Paket Telkomsel Orbit – Pembelian paket data telkomsel orbit merupakan hal yang paling sering kita lakukan sebagai pengguna internet modem telkomsel orbit, dikarenakan kartu telkomsel orbit masih menggunakan kuota data ( belum unlimited ) sehingga sangat penting untuk kita ketahui cara beli paket data telkomsel orbit.
Tutorial 5 Cara Beli Paket Telkomsel Orbit Dengan Cepat dan Mudah
Dari Pengalaman kami selama kurang lebih 2 tahun terakhir menggunakan internet telkomsel orbit terdapat 5 cara membeli kuota data telkomsel obit antara lain :
Dari 5 cara di atas masing-masing cara memiliki plus dan minus silahkan anda pilih cara beli paket data telkomsel orbit yang paling sesuai dengan kebutuhan anda saat ini
Berikut langkah-langkah lima cara beli paket Telkomsel Orbit:
Bagi teman – teman yang baru memiliki modem telkomsel orbit, tentunya harus mempersiapkan paket data untuk isi ulang paket data orbit agar tetap terhubung ke internet. Pada dasarnya orbit memiliki 5 cara beli paket telkomsel orbit pada pembahasan artikel ini.
1. Cara Beli Paket Telkomsel Orbit Melalui Website
Cara Beli Paket Data Telkomsel Orbit melalui website myorbit, teman – teman bisa mengikuti langkah – langkah berikut untuk menyelesaikan pembelian paket data di myorbit.
Melalui Login Ke Website MyOrbit
- Membuka Website
Langkah pertama yang teman – teman lakukan adalah membuka website MyOrbit. klik disini

- Masukkan Email / No. HP
Masukkan Email / No. HP yang Anda Daftarkan pada saat aktivasi dan registrasi Modem Telkomsel Orbit.
Seperti gambar disamping.

- Masukkan Password
Masukkan Password yang Anda Daftarkan pada saat aktivasi dan registrasi Modem Telkomsel Orbit.
Seperti gambar disamping.

- Pilih Semua Paket Data
Setelah login, Gulir ke bawah kemudian klik Lihat semua, jika paket yang anda cari tidak ada.
Seperti gambar disamping.

- Pilih Paket Data yang Ingin DiBeli
Pilih paket data Orbit yang anda inginkan, jika anda sudah menemukan paket yang menjadi kebutuhan internet anda, lalu klik beli
Seperti gambar disamping.

- Proses Pembelian
Pilih metode pembayaran Anda seperti transfer ke virtual account, disini kami menggunakan Mobile Banking Mandiri, kemudian klik Lanjutkan
Seperti gambar disamping.

- Konfirmasi Pembayaran
Konfirmasi Pembayaran, Kami Menggunakan Mandiri untuk menyeleselesaikan pembayaran dengan transfer ke rekening yang tertera. Klik Konfirmasi setelah melakukan pembayaran.
Seperti gambar disamping.

- Pembayaran Berhasil
Jika pembayaran berhasil maka akan muncul notifikasi pada informasi lonceng MyOrbit. Paket data 150GB Berhasil diaktifkan.
Seperti gambar disamping.

Baca Juga Artikel : Cara Cek Nomor Telkomsel Orbit
2. Cara Beli Paket Telkomsel Orbit Melalui Website Tanpa Login
Cara Beli Paket Data Telkomsel Orbit melalui website tanpa login, teman – teman bisa mengikuti langkah – langkah berikut untuk menyelesaikan pembelian paket data di myorbit tanpa login.
Melalui Website Tanpa Login
- Membuka Website MyOrbit
Teman – teman bisa langsung membuka website MyOrbit.id

- Pilih Beli Sekarang
Pilih salah satu paket data Sesuai kebutuhan anda. Klik tanda panah ➡ untuk mencari paket lainnya, atau anda butuh informasi bisa langsung cek selengkapnya di sini pada gambar disamping.

- Masukkan Nomor Telkomsel Orbit
Masukkan nomor telkomsel Orbit yang anda miliki untuk membeli pilihan paket data yang ingin anda beli. Kalau sudah memasukkan nomor telkomsel orbit, lalu klik Lanjutkan

- Pilih Kembali Paket Data yang Ingin di Beli
Pilih salah satu paket data Sesuai kebutuhan anda. Klik tanda panah ➡ untuk mencari paket lainnya. lalu Klik Beli

- Proses Pembelian
Pilih metode pembayaran dan konfirmasi data diri untuk pembelian paket. Pada pembayaran ini transfer ke virtual account kami menggunakan BCA lalu klik Lanjutkan

- Konfirmasai Pembayaran
Konfirmasi Pembayaran, Kami Menggunakan Bank BCA untuk segera selesaikan pembayaran dengan transfer ke nomor rekening yang tertera. Klik Konfirmasi setelah melakukan pembayaran.
Seperti gambar disamping.

- Pembayaran Selesai
Jika pembayaran berhasil, maka akan muncul notifikasi dan informasi sukses.
Baca Juga Artikel : Cara Mudah Cek Kuota Telkomsel Orbit
3. Cara Beli Paket Telkomsel Orbit Melalui APK MyOrbit
Cara Beli Paket Data Telkomsel Orbit melalui apk myorbit, teman – teman bisa mengikuti langkah – langkah berikut untuk menyelesaikan pembelian paket data di myorbit tanpa login.
Melalui APK MyOrbit
- Download APK MyOrbit
Jika Anda belum memiliki aplikasinya maka download apk android di play store.

- Pilih Login
Pilih Login untuk masuk akun myorbit.

- Alamat Email / No. HP
Masukkan Email / No. HP yang Anda Daftarkan pada saat aktivasi dan registrasi Modem Telkomsel Orbit. Lalu, Klik Lanjutkan
Seperti gambar disamping.

- Masukkan Password
Masukkan Password yang Anda Daftarkan pada saat aktivasi dan registrasi Modem Telkomsel Orbit. Lalu, Klik Lanjutkan
Seperti gambar disamping.

- Pilihan Paket Dada
Setelah login, teman -teman dapat mengulir scroll kebawah kemudian pilih semua, jika paket yang teman – teman cari tidak terlihat.

- Pilih Paket Data
Setelah klik semua akan terlihat semua paket yang tampil pada layar handphone teman -teman. Kemudian pilih salah satu paket yang ingin teman – teman beli

- Detail Paket
Setelah paket data telkomsel orbit teman – teman pilih maka akan tampil detail paket data telkomsel orbit seperti disamping ini. Lalu Klik Beli .

- Pilih Metode Pembayaran
Setelah teman – teman klik beli maka akan muncul di tampilan handphone metode pembayaran. Kali ini kami Pilih Metode Pembayaran Transfer ke Virtual Account via Bank BNI. Klik Lanjutkan
Seperti gambar disamping.

- Konfirmasi Pembayaran
Maka akan muncul Transfer Virtual Account dengan waktu 24 Jam di hitung mundur untuk segera selesaikan pembayaran dengan mentransfer ke nomor tujuan BNI dibawah. Setelah teman – teman melakukan pembayaran, baru teman – teman klik konfirmasi.

- Pembayaran Berhasil
Jika pembayaran berhasil maka akan muncul notifikasi pada informasi lonceng MyOrbit. Paket Data 150 Berhasil Diaktifkan. Seperti gambar disamping.

Baca Juga Artikel : Mempercepat Koneksi Telkomsel Orbit
4. Cara Beli Paket Telkomsel Orbit Melalui Aplikasi MyTelkomsel
Cara Beli Paket Data Telkomsel Orbit melalui aplikasi MyTelkomsel, teman – teman bisa mengikuti langkah – langkah berikut untuk menyelesaikan pembelian paket data di myorbit. Cara Beli paket telkomsel orbit melalui aplikasi MyTelkomsel memiliki 2 cara yaitu sebagai berikut
Melalui Aplikasi MyTelkomsel

5.Cara Beli Paket Telkomsel Orbit Melalui Aplikasi MyTelkomsel dari Pulsa
- Buka Aplikasi MyTelkomsel
- Kemudian, pilih beli paket
- Lihat pada pilihan paket, pilih Telkomsel Orbit
- Pilih paket kuota yang ingin teman – teman pilih
- Maka akan muncul tampilan detail paket data yang ingin temen – teman beli,
- Kemudian Klik Beli
- Maka akan muncul konfirmasi pembelian, bayar lewat pulsa atau lewat virtual account.
- Lalu, pilih Pulsa dan Konfirmasi.
- Jika sukses maka akan muncul notifikasi pembelian berhasil.
Baca Juga Artikel : Cara Setting Orbit Star 2
Cara Beli Paket Telkomsel Orbit Melalui Aplikasi MyTelkomsel dari Send Gift (Kirim Hadiah)
- Buka Aplikasi MyTelkomsel

- Kemudian, pilih Send Gift (Kirim Hadiah)

- Masukkan Nomor Telkomsel Orbit

- Klik Internet / Paket Data

Pilih Kuota yang ingin Anda Beli

Baca Juga Artikel : Review Telkomsel Orbit Semua Tipe Modem
Tonton Juga Video : Cara Meningkatkan kecepatan modem orbit
3. Cara Beli Paket Telkomsel Orbit Melalui Toko Online
Cara Beli Paket Data Telkomsel Orbit melalui aplikasi Toko Onlie, teman – teman bisa mengikuti langkah – langkah berikut untuk menyelesaikan pembelian paket data di myorbit. Cara Beli paket telkomsel orbit melalui aplikasi MyTelkomsel memiliki 2 cara yaitu sebagai berikut
Melalui Toko Online
Pada zaman sekarang ini, Siapa yang belum pernah belanja melalui toko online? Tulis di komentar. Di Indonesia ada beberapa toko online yang terbaik menjual produk tertentu dan semua proses dilakukan secara digital serta transaksinya melalui perantara device yang digunakan oleh penjual dan pembeli. Inilah 5 Toko Online Indonesia yang terbaik dan juga terpecaya di kalangan masyarakat yaitu;
- Shoope
- Tokopedia
- BukaLapak
- Lazada
- BliBli
Kami akan membahas cara beli paket telkomsel orbit dari toko online melalui Shoope. Menurut kami, sangat menguntungkan dan juga hemat biaya sampai Rp 11.000 dari setiap beli paket telkomsel orbit via shoope di timbang beli paket dari MyOrbit. Teman – teman bisa mengikuti langkah – langkah berikut:
Cara Beli Paket Telkomsel Orbit Melalui Shoope
- Buka Website Shoope
- Setelah login, ketik di kolom pencarian “Paket Data Orbit“
- Pilih Reseller yang memiliki Bintang Lima atau Penjualan Terbanyak,
- Kemudian, pilih Promo jika umur kartu orbit anda masih dibawah 3 Bulan
- Pilih nonpromo jika umur kartu orbit anda diatas 3 bulan
- Klik beli, Proses akan pindah ke dalam keranjang pembelian
- Lalu Gunakan / Masukkan Kode voucher shoope, jika ada
- Kemudian klik checkout
- Pilih Metode Pembayaran
- Lakukan pembayaran sebesar pesanan
- Pembayaran berhasil maka, paket data telkomsel orbit akan di proses oleh reseller.
- Pembelian paket data telkomsel orbit telah berhasil.
Setiap pembelian paket data telkomsel orbit melalui Shoope 100GB harga Rp 120.000 – MyOrbit harga Rp 131.000 = Bisa Hemat Rp 11.000/Bulan
Berikut 5 Metode Pembayaran Telkomsel Orbit
- Transfer ke Virtual Account
- Uang Elektronik
- Kartu Kredit / Kartu Debit
- Cicilan Tanpa Kartu
- Pembayaran Offline Di Gerai Retail
Daftar Metode Pembayaran Orbit yang Direkomendasi
Pembayaran Orbit Via Virtual Account
Metode pembayaran telkomsel orbit via transfer ke virtual account merupakan cara pembayaran melalui transfer bank. Adapun bank yang direkomendasikan oleh Orbit yaitu sebagai berikut:
1. Bank Mandiri
2. Bank BCA
3. Bank BNI
4. Bank Briva
5. Bank Permata dan Bank Lainnya

Pembayaran Orbit Via Uang Elektronik
Metode pembayaran telkomsel orbit via uang elektronik merupakan cara pembayaran melalui transfer dari aplikasi digital. Adapun aplikasi yang direkomendasikan oleh Orbit yaitu sebagai berikut:
1. LinkAja
2. Dana
3. Gopay
4. Ovo

Pembayaran Orbit Via Kartu Kredit / Kartu Debit
Metode pembayaran telkomsel orbit via kartu kredit / kartu debit merupakan cara pembayaran melalui transfer dari kartu kredit / kartu debit. Adapun Pembayaran dengan kartu kredit yang sudah menggunakan pengamanan terbaik yang direkomendasikan oleh Orbit yaitu: Mastercard Visa dan JCB

Pembayaran Orbit Via Tanpa Kartu Kredit
Metode pembayaran telkomsel orbit via Cicilan Tanpa Kartu Kredit merupakan cara pembayaran melalui cicilan dari aplikasi digital. Adapun aplikasi yang direkomendasikan oleh Orbit yaitu Akulaku.

Pembayaran Orbit Via Offline
Metode pembayaran telkomsel orbit via Gerai Retail merupakan cara pembayaran melalui pembayaran offline. Adapun Gerai Retail yang direkomendasikan oleh Orbit yaitu Alfamart.

Baca Juga Artikel : Infografik Telkomsel Orbit
Baca Juga Artikel : Aplikasi Huawei Manager Telkomsel Orbit
Baca Juga Artikel : 7 Perbedaan Telkomsel Orbit dan Indihome
Pertanyaan Yang Sering Di Ajukan
Dimana Saja Beli Paket Data Telkomsel Orbit?
berikut 5 cara beli paket telkomsel orbit yaitu:
1. Melalui Login Ke Website MyOrbit
2. Melalui Website Myorbit Tanpa Login
3. Melalui APK Myorbit
4. Melalui Aplikasi MyTelkomsel
5. Melalui Toko Online
Apa Saja Metode Pembayaran Telkomsel Orbit?
1. Pembayaran Orbit Via Virtual Account
2. Pembayaran Orbit Via Uang Elektronik
3. Pembayaran Orbit Via Kartu Kredit / Kartu Debit
4. Pembayaran Orbit Via Tanpa Kartu Kredit
5. Pembayaran Orbit Via Offline
Berapa Harga Paket Data Orbit di Toko Online?
Nomor Telkomsel Orbil Sesudah 3 Bulan
100 GB Masa Aktif 30 Hari Rp 158.000
70 GB Masa Aktif 30 Hari Rp 116.000
35 GB Masa Aktif 30 Hari Rp 73.000
10 GB Masa Aktif 7 Hari Rp 27.500
Nomor Telkomsel Orbil Sebelum 3 Bulan
200 GB Promo Masa Aktif 30 Hari Rp 232.000
100 GB Promo Masa Aktif 30 Hari Rp 116.000
50 GB Promo Masa Aktif 30 Hari Rp 73.000
20 GB Promo Masa Aktif 7 Hari Rp 36.000
Kesimpulan
Demikianlah pembahasan tentang 5 Cara Beli Paket Telkomsel Orbit Harga Paling Murah , jika teman-teman ingin membeli modem telkomsel orbit jangan lupa untuk gunakan kode referral kami di bawah supaya Mendapatkan Bonus Kuota 5GB.
Kode Refferal : OR9S7YB
Semoga artikel tentang 5 Cara Beli Paket Telkomsel Orbit Harga Paling Murah ini dapat membantu dan juga bermanfaat bagi teman-teman.

Adinata is a tech expert and content creator experience more than 5 years on networking, coding and managed cloud vps server