Panduan Lengkap: Cara Daftar Telkomsel Orbit Dengan Mudah dan Cepat

Cara Daftar Telkomsel Orbit Semenjak kedatang Covid-19 di tahun 2020, banyak masyarakat Indonesia mulai kehilangan tempat dalam melakukan aktivitas bekerja, sekolah dan tempat publik lainnya. Sehingga membuat masyarakat di Indonesia mulai bekerja dan belajar di rumah, sebagai mana WFH memberikan banyak dampak yang sangat mendalam bagi raktyat Indonesia. WHF atau work from home sebagai cara karyawan bekerja di luar kantor membuat masyarakat semakin banyak membutuhkan internet sebagai kebutuhan dalam bekerja dan juga belajar.

Menurut kami, Telkomsel Orbit merupakan layanan internet paket data yang cukup murah yang sangat membantu masyarakat dalam beraktifitas menggunakan internet. Nah, bagi teman – teman yang belum mengetahui Telkomsel Orbit, kami sarankan untuk mengikuti tutorial cara mendaftar telkomsel orbit yang ada pada artikel ini.

Kursus Online
Optimasi Modem Orbit

Modem Orbit anda lambat? Yuk Pelajari cara optimasinya sekarang.!
dan nikmati akses internet lebih cepat setelah di optimasi.
Join Course Mahir Optimasi Modem Orbit
Klik Tombol dibawah 👇👇👇

Apa Yang Dimaksud Dengan Telkomsel Orbit

Apa itu Telkomsel Orbit? Telkomsel Orbit adalah merupakan penyedia layanan internet paket data yang menggunakan perangkat modem WiFi sesuai dengan kebutuhan anda. Telkomsel mendirikan bisnis baru tahun 2019 yang memberikan layanan internet rumah dengan kualitas terbaik dan penyedia internet portabel dengan harga terjangkau serta mudah diakses.

Sebelum mengetahui cara daftar telkomsel orbit, alangkah baiknya kita mengetahui syarat utama daftar telkomsel orbit yang wajib teman – teman siapkan yaitu:

Syarat Utama Daftar Telkomsel Orbit

Syarat utama sebelum daftar telkomsel orbit yaitu teman – teman harus memastikan signal telkomsel, memiliki kk dan ktp, nomor hp aktif dan email sebagai tambahan. Berikut ini, syarat utama yang wajib teman – teman persiapkan sebelum daftar telkomsel orbit yaitu sebagai berukut:

1. Cek Lokasi Signal Telkomsel

Cek lokasi signal telkomsel di daerah anda – kami rasa singnal telkomsel sudah merata sampai ke daerah – daerah kecil, terkadang di daerah pedalaman hanya memiliki 1 bar atau 2 bar signal. Pada umumnya sudah terdapat signal telkomsel di daerah sekitar anda.

Tonton Juga:

2. Memiliki KK dan KTP

Memiliki KK dan KTP merupakan salah satu syarat penting untuk registrasi kartu telkomsel orbit. Karena tanpa kk dan ktp, anda akan kebingungan untuk mengaktifkan kartu sim card karena telkomsel obit merupakan modem wifi portabel yang menggunakan sim card.

3. Nomor HP Aktif dan Email

Nomor HP atif dan email merupakan salah satu syarat penting untuk registrasi yang akan di gunakan dalam pemesanan orbit ataupun untuk kebutuhan registrasi kartu.

Seteleh teman – teman melengkapi syarat utama daftar telkomsel orbit, teman – teman bisa langsung ikuti artikel ini untuk melakukan pendaftaran :

Cara Daftar Telkomsel Orbit Dengan Mudah dan Cepat

Cara daftar telkomsel orbit cukup mudah yaitu dengan cara mengikuti langkah-langkah berikut;

cara daftar telkomsel orbit
daftar-telkomsel-orbit-2022

Buka Web MyOrbit klik disni

Setelah Anda buka web Myorbit maka langkah selanjutnya yaitu, cek jangkauan telkomsel orbit seperti gambar di samping.

daftar-telkomsel-orbit-2022

Cek Jangkauan Telkomsel Orbit

Cek Jangakauan Telkomsel Orbit
1. Buka Web MyOrbit/ Aplikasi MyOrbit
2. Klik pada Fitur, lalu gulir kebawah
3. Klik pada cek jangkauan seperti gambar disebelah
4. Kemudian klik Cek, Selamat , lokasi Anda terjangkau oleh Orbit,
5. Jika lokasi Anda tidak terjangkau oleh orbit, tetapi anda tetap ingin order,
cara mengatasi cek lokasi anda tidak terjangkau orbit klik disni atau link di bawah.

Cara mengatasi masalah: Lokasi Anda tidak terjangkau oleh Orbit? Baca Disini.!!!

Pilih Modem Telkomsel Orbit Yang Sesuai

Cara Memilih Modem Orbit Yang Sesuai Kebutuhan
1. Setelah lokasi anda terjangkau oleh orbit, maka
2. Anda akan diarahkan ke halaman pilih produk modem
3. Klik pada Lihat Detail, Anda akan dapat memilih modem orbit dengan informasi modem yang sesuai keinginan anda denga melihat Spesifikasi Produk
4. Kemudian klik Beli Sekarang

Klik Lanjutkan

Sebelum teman-teman klik lanjutkan,
Jika teman-teman ingin sekalian beli paket pilih paket yang telah terisi atau pilih tanpa tambahan . Kemudian, Klik Lanjutkan jika teman-teman telah pilih modem orbit yang sesuai keinginan.

proses-pembelian-anda

Masukkan Alamat Email / No HP

Setelah teman-teman masukkan alamat email / no hp klik lanjutkan, seperti gambar disamping.

isi-data-diri

Isi Data Diri

Setelah teman-teman memasukkan alamat email / no hp maka anda akan diarahkan ke halam isi data diri anda seperti gambar di samping. sebagai contoh pengisian data diri seperti berikut:
1. Isi Nama : midteknologi
2. Email : [email protected]
3. Password : Isidatadiri@.
4. Konfirmasi Password : Isidatadiri@.

Masukkan-kode-verifikasi

Masukkan Kode Verifikasi

Masukkan kode verifikasi dari email yang telah terkirim di email anda. Setelah anda memasukkan kode, klik lanjutkan dan Finis.

Setelah anda selesai melakukan pendaftaran langkah selanjutnya yaitu:

Alamat pengiriman Modem Telkomsel Orbit

Mengisi alamat harus lengkap , nama penerima dirumah, nomor HP yg aktif, jenis kurir pengiriman dan lain sebagainya. Jika sudah, pilih Lanjutkan.

Konfirmasi Pesanan Modem Orbit

Periksa semua data yang telah di isi, jika data sudah benar, maka lanjutkan dengan klik konfigursi.

Pembelian Telkomsel Orbit

Pilih metode pembayaran sesuai dengan keinginan anda seperti : teman-teman dapat menggunakan Akulaku dan Kartu Kredit BNI, BCA, Mandiri, dan BRI untuk cicilan. Metode pembayaran telkomsel orbit dapat digunakan dengan menggunakan sistem pebanyaran dari aplikasi ataupun dari bank, berikut adalah daftar aplikasi dan bank untuk pembayaran telkomsel orbit sebagai berikut

  1. Kartu Kredit Visa dan Mastercard
  2. Virtual Account BCA, BRI, BNI, Mandiri dan Permata
  3. Link Aja
  4. OVO
  5. GOPAY
  6. Alfamart, Pos Indonesia dan Pegadaian
  7. DANA
  8. Akulaku
  9. Cicilan 0% Kartu Kredit BNI
  10. Cicilan 0% Kartu Kredit BCA
  11. Cicilan 0% Kartu Kredit Mandiri
  12. Cicilan 0% Kartu Kredit BRI
  13. ShoppeePay

Setelah memilih cara pembayaran yang tersedia di atas, Maka teman-teman telah selesaikan melakukan pendaftaran telkomsel orbit dan menyelesaikan transaksi dan tunggu pengiriman modem Telkomsel Orbit sampai ke rumah kalian

Sampai dengan tahap ini kita sudah berhasil melakukan proses cara daftar terlkomsel orbit terbaru

Baca Juga Artikel : Review Lengkap Modem Telkomsel Orbit Semua Varian

Baca Juga Artikel : Cara Registrasi Kartu Orbit

Baca Juga Artikel : Cara Setting Telkomsel Orbit Star 2

Tonton Juga:

https://youtu.be/QaqHYE-hNfc

Pertanyaan Yang Sering Di Ajukan

Syarat sebelum daftar telkomsel orbit?

1. Harus memiliki nomor hp yang aktif
2. Alamat Email
3. KK dan E-KTP

Apa saja modem pilihan orbit?

Orbit Star 2:
Paket Modem Huawei B312. Sudah Termasuk 150GB ( 25GB / 30 hari selama 6 bulan pertama ).
Spesifikasi:
Maksimal 32 Perangkat
Modem Tipe : 2×2 MIMO LTE
kecepatan DL / UL Cat 4
Signal WIFI 2.4 GHz Wifi
 
Orbit Max H1:
Paket Modem Huawei B628-350. Sudah Termasuk 150GB ( 25GB / 30 hari selama 6 bulan pertama ). 
Spesifikasi:
Maksimal 64 perangkat
Modem Tipe: 4×4 MIMO LTE
Kecepatan: DL Cat /UL Cat 12
Signal WIFI 2.4 GHz & 5 GHz WiFi
 
Orbit Star Lite:
Paket Modem Notion HKM0126. Sudah Termasuk 150GB ( 25GB / 30 hari selama 6 bulan pertama ).
Spesifikasi:
Maksimal 32 perangkat
Modem Tipe: 2×2 MIMO LTE
Kecepatan DL / UL Cat 4
Signal WIFI 2.4 GHz WiFi
 
Orbit Pro:
Paket Modem Notion HKM281. Termasuk 150GB (25GB/30 hari selama 6 bulan pertama). Spesifikasi:
Spesifikasi:
Maksimal 64 perangkat
Modem Tipe: 4×4 MIMO LTE
Kecepatan DL / UL Cat 6
Signal WIFI 2.4 GHz & 5 GHz WiFi
 
Orbit Star 3:
Paket Modem ZTE MF283U. Termasuk 150GB (25GB/30 hari selama 6 bulan pertama). Spesifikasi:
Spesifikasi:
Maksimal 32 perangkat
Modem Tipe: 2×2 MIMO LTE
Kecepatan: DL / UL Cat 4
Signal WIFI: 2.4 GHz WiFi
 
Orbit Pro 2:
Paket Modem ZTE MF286. Termasuk 150GB (25GB/30 hari selama 6 bulan pertama). Spesifikasi:
Spesifikasi:
Maksimal 32 perangkat
Modem Tipe: 3×3 MIMO LTE
Kecepatan DL / UL Cat 6
Signal WIFI 2.4 GHz WiFi
 
Orbit Star Z1:
Paket Modem ZTE MF293N. Termasuk 150GB (25GB/30 hari selama 6 bulan pertama). Spesifikasi:
Spesifikasi:
Maksimal 32 perangkat
Modem Tipe: 2×2 MIMO LTE
Kecepatan DL / UL Cat 4
Signal WIFI 2.4 GHz WiFi
 
Orbit Star A1 :
Paket Modem Advan ZLTA10. Termasuk 150GB (25GB/30 hari selama 6 bulan pertama). Spesifikasi:
Spesifikasi:
Maksimal 32 perangkat
Modem Tipe: 2×2 MIMO LTE
Kecepatan: DL / UL Cat 4
Signal WIFI 2.4 GHz WiFi

Berapa harga paket data dan masa aktiv pengguna baru?

Berlaku untuk 3 bulan setelah aktivasi
Kuota
10 GB Masa Berlaku 7 Hari Harga Rp 21.000,
Kuota 30 GB Masa Berlaku 30 Hari Harga Rp 66.000,
Kuota 50 GB Masa Berlaku 30 Hari Harga Rp 81.000,
Kuota 100 GB Masa Berlaku 30 Hari Harga Rp 131.000,

Berlaku untuk 4 bulan setelah aktivasi
Kuota 10 GB Masa Berlaku 7 Hari Harga Rp 31.000,
Kuota 35 GB Masa Berlaku 30 Hari Harga Rp 81.000,
Kuota 70 GB Masa Berlaku 30 Hari Harga Rp 131.000,
Kuota 100 GB Masa Berlaku 30 Hari Harga Rp 176.000,
Kuota 150 GB Masa Berlaku 30 Hari Harga Rp 252.000,
Kuota 250 GB Masa Berlaku 30 Hari Harga Rp 402.000,

Kesimpulan

Demikian pembahasan kita mengenai 10 cara pendaftaran telkomsel orbit mulai dari syarat sebelum registrasi, modem pilihan dan harga paket kuota telkomsel orbit, bagi teman-teman yang ingin membeli modem telkomsel orbit jangan lupa gunakan kode refferal kami dibawah agar mendapatkan bonus quota 5GB


Kode Refferal : OR9S7YB

Semoga artikel tentang Cara Daftar Telkomsel Orbit ini dapat membantu dan juga bermanfaat bagi teman-teman.

Some of the links in this article may be affiliate links, which can provide compensation to us at no cost to you if you decide to purchase a paid plan. These are products we’ve personally used and stand behind. This site is not intended to provide financial advice.

Leave a Comment


Cari Provider Internet Terbaik?
Pakai Indihome
Diskon 70%
Daftar Indihome