Review First Media: Apakah Penyedia Layanan Ini Tepat untuk Anda? Lihat Kelebihan dan Kekurangannya

MID TEKNOLOGI – Pada Artikel ini kita akan melakukan Review First Media pembahasan ini akan membahas sejarah, kualitas kecepatan internet, kelebihan, kekurangan, harga dan paket internet yang disedikan oleh First Media untuk masyarakat indonesia, Harapan kami dengan adanya review firstmedia ini dapat membantu Anda dalam memilih internet untuk di rumah dan kantor

Logo-First-Media

First Media

  • Harga Terjangkau
  • Kualitas Internet Stabil
  • 100% Fiber Obtik
  • Banyak Pilihan Paket
  • Cashback hingga 2,4 juta
  • Customer service 24/7
  • Area Jangkauan Cukup Luas

Apa itu Provider Internet First Media?

First Media adalah penyedia layanan jasa internet dan TV kabel terkemuka di Indonesia dengan teknologi Hybrid Fiber Coaxial (HFC) dan jangkauan layanan yang luas di berbagai kota besar. Menawarkan kecepatan internet hingga 1 Gbps dan beragam paket TV kabel dengan kualitas gambar yang jernih dan beragam pilihan channel yang menarik, First Media menjadi pilihan populer untuk memenuhi kebutuhan internet dan hiburan di rumah atau kantor.

Sejarah First Media

First Media didirikan pada tahun 1996 sebagai penyedia layanan TV kabel pertama di Indonesia. Pada tahun 2007, First Media meluncurkan layanan internet broadband pertamanya dengan teknologi HFC (Hybrid Fiber Coaxial). Sejak itu, First Media terus mengembangkan layanan internet cepat dan TV kabel First Media menjadi salah satu penyedia internet fiber optik terkemuka di Indonesia.

Dengan berbagai paket yang sesuai dengan kebutuhan pelanggan. Dengan lebih dari 20 tahun pengalaman, First Media berkomitmen untuk memberikan layanan yang berkualitas dan inovatif bagi pelanggan setianya.

Infographic Perjalanan First Media

Infographic Sejarah First Media_1
Infographic Sejarah First Media_1
Infographic Sejarah First Media_2
Infographic Sejarah First Media_2

Review First Media: Test Kecepatan Internet

Dari hasil pengujian, kecepatan internet First Media tergolong cepat dan stabil, terutama pada paket-paket yang lebih premium. Namun, terkadang terdapat keluhan dari pelanggan mengenai gangguan jaringan yang mengakibatkan penurunan kecepatan internet.

Hasil Speedtest Kecepatan Internet First Media Paket

Review First Media Hasil Speedtes Paket 50 Mbps
Review First Media Hasil Speedtes Paket 50 Mbps

Review First Media: Kelebihan dan Kekurangan First Media

Berikut kelebihan dan kekurangan dari provider intenet terbaik First Media yaitu:

Kelebihan First Media:

  1. Kualitas jaringan internet yang stabil dan cepat.
  2. Menyediakan paket bundling dengan TV kabel dan telepon rumah yang lengkap.
  3. Tersedia layanan video on demand dan streaming TV dengan pilihan program yang variatif.
  4. Memiliki layanan pelanggan 24 jam yang responsif dan sigap.
  5. Memberikan promo dan diskon menarik untuk pelanggan baru maupun pelanggan lama.

Kekurangan First Media:

  1. Coverage area masih terbatas dan belum mencakup seluruh wilayah di Indonesia.
  2. Biaya langganan yang relatif mahal dibandingkan dengan penyedia layanan internet dan TV kabel lainnya.
  3. Paket bundling kadang terdapat program TV yang kurang menarik.
  4. Memiliki biaya pemasangan (Instalasi)
  5. Harus kontrak berlangganan selama 12 bulan

Sudah tau berapa kecepatan internet yang sedang kamu gunakan? yuk coba, Speedtest Sekarang!!

Review First Media: Paket Internet

Paket Internet First Media menawarkan kecepatan yang tinggi dan jaringan yang stabil dengan harga yang kompetitif dengan beberapa paket internet yang ditawarkan sebagai berikut:

Review First Media: Promo Paket Super Deals!

Review First Media - Promo Paket Special Super Deals!
Review First Media – Promo Paket Special Super Deals!

Dapatkan Promo Terbaik untuk Internet Rumah dengan Layanan OTT dan TV Kabel!

Nikmati koneksi internet tanpa batas yang lebih cepat dan streaming yang lebih lancar dengan beragam layanan OTT dan saluran TV favoritmu!
Harga mulai Rp 200 ribu-an dan dapatkan Cashback hingga 2,4 juta Plus Gratis Biaya Pasang.

Review First Media: Harga Paket

Berikut adalah harga paket internet First Media:

  1. Paket Joy: mulai dari Rp 385.000/bulan
  2. Paket Star Value: mulai dari Rp 440.000/bulan
  3. Paket Star Pro: mulai dari Rp 690.000/bulan
  4. Paket Star Premium: mulai dari Rp 935.000/bulan
  5. Paket Ultimate: mulai dari Rp 1.145.000/bulan

Harga tersebut dapat berbeda tergantung dari lokasi dan jenis layanan yang dipilih. Untuk informasi lengkap paket internet dan harga berlangganan internet wifi First Media lebih lanjut, dapat menghubungi customer service First Media.

Review First Media: PAKET JOY

  1. JOY UP TO 50 Mbps 
    Sudah bisa menikmati 71 Channel, 
    FrisMediaX, 
    Cashback Rp 15.000/bulan, dan
    Sudah termasuk First Sport Pack 
  2. JOY UP TO 100 Mbps 
    Sudah bisa menikmati 80 Channel,
    FrisMediaX, 
    Cashback Rp 25.000/bulan, dan
    Sudah termasuk First Sport Pack 
  3. JOY UP TO 175 Mbps
    Sudah bisa menikmati 178 Channel,
    FrisMediaX, 
    Cashback Rp 35.000/bulan, dan
    Sudah termasuk Champion TV, Premier Sport, SPOTV dan beragam channel sport lainnya

Diskon hingga Rp420 ribu, akses bebas ke semua channel TV selama 1 bulan, serta CLOUD STORAGE sebesar 20GB selama 12 bulan.

Review First Media - Paket JOY
Review First Media – Paket JOY

Review First Media: PAKET STREAM

  1. STREAM Value Upto 30 Mbps
  2. STREAM Pro Upto 150 Mbps
  3. STREAM Premium Upto 250 Mbps
Review First Media - Paket STREAM
Review First Media – Paket STREAM

Review First Media: PAKET STAR

  1. STAR Value Upto 250 Mbps
  2. STAR Pro 350 Mbps
  3. STAR Premium 500Mbps
Review First Media - Paket STAR
Review First Media – Paket STAR

Cara Daftar First Media

Cara Daftar Online Layanan Jaringan First Media
Cara Daftar Online Layanan Jaringan First Media

Berikut adalah langkah-langkah untuk mendaftar online layanan jaringan First Media:

  1. Kunjungi website resmi First Media
  2. Klik tombol “Pesan Sekarang” yang terletak di pojok kanan atas halaman utama
  3. Pilih paket layanan yang diinginkan, seperti Internet Rumah, TV Kabel, atau Bundling Paket
  4. Isi formulir pendaftaran dengan data diri yang lengkap dan benar
  5. Pilih metode pembayaran yang diinginkan
  6. Lakukan pembayaran sesuai dengan petunjuk yang diberikan oleh pihak First Media
  7. Tunggu pihak First Media menghubungi untuk proses instalasi layanan jaringan

Setelah proses pendaftaran selesai dan layanan terpasang, Anda dapat menikmati layanan internet dan TV kabel dari First Media.

Perbandingan First Media Dengan Indihome

First Media dan Indihome keduanya adalah penyedia layanan internet dan televisi kabel di Indonesia. Meskipun keduanya menawarkan layanan serupa, terdapat perbedaan signifikan dalam hal kecepatan internet dan paket yang ditawarkan.

First Media menawarkan kecepatan internet yang lebih tinggi dengan paket yang lebih mahal, sedangkan Indihome menawarkan harga yang lebih terjangkau namun dengan kecepatan internet yang lebih rendah. Selain itu, First Media juga menawarkan paket TV kabel dengan channel internasional yang lebih banyak.

Namun, ketersediaan layanan First Media lebih terbatas dibandingkan Indihome yang lebih banyak tersedia di berbagai wilayah di Indonesia. Adapun perbandingan First Media dengan provider lain yaitu:

Review First Media: Daftar Kota Coverage Area First Media di Indonesia

Apakah First Media memiliki jangkauan jaringan yang luas? First Media memiliki jangkauan jaringan yang luas di beberapa kota besar di Indonesia, yaitu berikut daftar kota jangkauan jaringan internet fiber optik First Media:

DKI JakartaKota Jakarta Barat
Kota Jakarta Selatan
Kota Jakarta Pusat
Kota Jakarta Timur
Kota Jakarta Utara
Jawa BaratKota Bogor
Kabupaten Bogor
Kota Depok
Kota Bekasi
Kabupaten Bandung
Kota Bandung
Kabupaten Bandung Barat
Kota Cirebon
Kabupaten Cirebon
Kota Purwakarta
Kota Sukabumi
Kabupaten Sukabumi
Kabupaten Subang
Kabupaten Sumedang
Jawa TengahKota Semarang
Kota Solo
Kota Yogyakarta
Kota Purwokerto
Jawa Timur:Kota Surabaya
Kabupaten Sidoarjo
Kota Malang
Kabupaten Malang
Kabupaten Gresik
Kabupaten Kediri
Bali:Bali
Sumatera Utara:Kota Medan
Banten:Kabupaten Tangerang
Kabupaten Serang
Kota Cilegon
Kepulauan Riau:Kota Batam

Informasi Call Center dan Customer Service Firstmedia

Anda dapat menghubungi layanan pelanggan Firstmedia melalui nomor telepon 147 atau 021-2555-6000. Anda juga dapat menghubungi melalui email di [email protected] atau melalui live chat di situs web resmi Firstmedia. Layanan pelanggan tersedia 24/7 untuk membantu menjawab pertanyaan atau membantu dengan masalah teknis.

Ruko ITC Fatmawati Blok B2 No.23 RT.1/RW.5 Kel, RT.1/RW.5, Cipete Utara, Kec. Kby. Baru, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12150

Tonton Video: 7+ Provider Internet Terbaik di Indonesia Rugi Kalau Gak Tau

Pertanyaan Terkait First Media

Berapa biaya pemasangan layanan First Media untuk pelanggan baru?

Biaya pemasangan normal layanan First Media untuk pelanggan baru bervariasi tergantung pada paket yang dipilih dan area pemasangan. Biaya pemasangan atau biaya istalasi berkisar antara Rp 500.000 hingga Rp 750.000. Namun Jangan hawatir, First Media seringkali menawarkan promo-promo menarik yang dapat mengurangi biaya pemasangan atau memberikan layanan gratis untuk beberapa bulan pertama kepada pelanggan baru.

Apa saja paket internet yang ditawarkan oleh First Media?

First Media menawarkan beberapa paket internet, seperti Joy, Star Value, Star Pro, Star Premium, dan Star Platinum. Setiap paket memiliki kecepatan dan harga yang berbeda-beda.

Bagaimana cara mengaktifkan layanan First Media?

Untuk mengaktifkan layanan First Media, pelanggan harus melakukan pendaftaran dan memesan paket yang diinginkan. Setelah itu, tim teknisi akan melakukan instalasi jaringan di rumah pelanggan.

Apakah First Media memiliki layanan TV kabel?

Ya, First Media memiliki layanan TV kabel dengan beragam pilihan channel yang dapat dipilih oleh pelanggan.

Bagaimana cara pembayaran tagihan First Media?

Pelanggan dapat membayar tagihan First Media melalui transfer bank, e-wallet, atau melalui gerai-gerai pembayaran seperti Alfamart dan Indomaret.

Apakah First Media memiliki program promo atau diskon?

Ya, First Media seringkali menawarkan program promo dan diskon untuk pelanggan baru atau pelanggan lama yang memperpanjang kontrak.

Bagaimana cara menghubungi layanan pelanggan First Media?

Pelanggan dapat menghubungi layanan pelanggan First Media melalui nomor telepon, email, atau media sosial yang tersedia di situs resmi First Media.

Apakah First Media memiliki layanan internet unlimited?

Ya, First Media menawarkan layanan internet unlimited dengan kecepatan yang berbeda-beda tergantung pada paket yang dipilih.

Bagaimana Caranya Claim Casback di FirstMedia?

Untuk melakukan klaim cashback di FirstMedia, ikuti langkah-langkah berikut:
1. Login ke akun FirstMedia Anda melalui situs web atau aplikasi MyFirstMedia.
2. Pilih menu “Promo” atau “Cashback” yang tersedia di dashboard.
3. Pilih promo cashback yang ingin Anda klaim dan klik tombol “Klaim Sekarang”.
4. Ikuti instruksi yang diberikan untuk mengunggah bukti pembayaran dan informasi lain yang diperlukan.
5. Setelah mengunggah semua informasi yang diperlukan, klik tombol “Kirim” untuk mengajukan klaim cashback Anda.
6. Anda akan menerima konfirmasi melalui email atau pesan teks jika klaim Anda berhasil diproses.
Pastikan Anda membaca syarat dan ketentuan dari promo cashback yang ingin Anda klaim. Jika Anda mengalami masalah atau memiliki pertanyaan, Anda dapat menghubungi layanan pelanggan FirstMedia melalui telepon atau live chat yang tersedia di situs web mereka.

Apa Syarat dan Ketentuan Paket JOY FirstMedia?

Review First Media: Syarat dan Ketentuan Paket JOY sebagai berikut:
1. Promo berlaku untuk pelanggan baru.
2. Harga spesial Smartbox X1 Rp 67.500/bulan (harga normal Rp 90.000/bulan) berlaku untuk Paket Joy Premium, Star Value/Pro/Premium.
3. Bonus Semua TV channel selama 1 (Satu) bulan berlaku untuk semua Paket Joy, Star Value / Star 4. Pro. Setelah periode bonus berakhir, jumlah channel yang dapat diakses akan kembali sesuai paket yang dipilih.
4. Harga sudah termasuk penyimpanan digital First+ Cloud 20Gb selama 12 Bulan.
5. Promo gratis biaya instalasi senilai Rp 750.000.
6. Promo berlaku dengan kontrak berlangganan selama 12 bulan dengan penalty sebesar Rp. 300.000 (Paket Joy Value) atau Rp. 500.000 (Selain Paket Joy Value) jika memutuskan layanan atau mengganti ke paket dengan nilai yang lebih rendah dari paket sebelumnya sebelum masa kontrak 12 bulan berlangganan berakhir.
7. Download Surat Kontrak Berlangganan di website First Media.
8. Untuk menjamin komitmen berlangganan, First Media dapat membebankan Biaya Deposit sesuai dengan Syarat & Ketentuan Biaya Berlangganan First Media.
9. Harga belum termasuk PPN, biaya admin bank, dan e-billing fee. Promo berlaku hingga 31 Maret 2023.

Apa syarat dan ketentuan untuk Claim Casback di FirstMedia?

Review First Media: Syarat dan Ketentuan Claim Cashback 
1. Voucher Cashback akan tersedia di aplikasi My FirstMedia (menu “My Voucher”) setelah pembayaran tagihan bulan pertama dilakukan.
2. Masa berlaku voucher Cashback adalah 60 hari sejak voucher tersedia di aplikasi My FirstMedia.
3. Voucher Cashback berlaku untuk 12 kali pemotongan tagihan bulanan terhitung mulai dari tagihan bulan kedua setelah voucher diklaim.
4. Pastikan untuk membayar tagihan bulanan tepat waktu setiap bulan. Keterlambatan pembayaran akan mengakibatkan Cashback tidak diberikan pada tagihan bulan berikutnya.
5. Cashback tidak akan diberikan jika pelanggan turun paket selama periode promo 12 bulan pertama.

Kesimpulan

First Media menawarkan kecepatan internet yang memuaskan dan beragam paket yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan pelanggan.Bagi anda yang membutuhkan layanan internet murah anda dapat mencoba firstmedia sebagai alternatif yang untuk memenuhi kebutuhan akses internet dan hiburan di rumah dan kantor anda.

TIPS: Infographic Memilih Paket Internet Sesuai Dengan Kebutuhan Anda

Infographic Cara Memilih Paket Interntet
Infographic Cara Memilih Paket Interntet

Some of the links in this article may be affiliate links, which can provide compensation to us at no cost to you if you decide to purchase a paid plan. These are products we’ve personally used and stand behind. This site is not intended to provide financial advice.

1 thought on “Review First Media: Apakah Penyedia Layanan Ini Tepat untuk Anda? Lihat Kelebihan dan Kekurangannya”

Leave a Comment


Cari Provider Internet Terbaik?
Pakai Indihome
Diskon 70%
Daftar Indihome